Minggu, 14 Desember 2014

BAB 4. SETTING IP HOTSPOT

Langkah awal dalam mensetting IP address adalah dengan mengkonfigurasi terlebih dahulu, yaitu dengan cara:
-       Klik IP.
-       DNS, setelah muncul kotak DNS akan terlihat server yang sudah ada angkannya kemudian di close.
-       Klik IP pilih Routers,setelah munculRouters line pada baris AS diklik kemudian close.
-       Klik IP pilih firewall, setelah munculkotak firewall klik NAT kemudian klik icon + yang berwarna merah untuk menambahkan data, pada chain kita tulis scnat, pada out interface kilik action pilih accept kemudian close.
-       Klik IP pilih DHCP server klik DHCP 2 kemudian close.
-       Klik IP pilih DNS, untuk mengecek sudah benar atau belum.
-       Klik IP pilih Routers, kita cek sudah benar atu belum.
-       Klik IP pilih Hotspot,klik hotspot setup, kemudian pilih allpage klik ok. Setelah muncul local network setup kita pilih name terus, setelah muncul kotak hotspot user kita tulis user dan password yang mudah kita ingat. Pembuatan IP Hotspot sudah berhasil tinggal ditambahkan aplikasi yang ingin kita tambahkan.

Berikut tadi adalah langkah-langkah dalam pembuatan IPsetting Hotspot secara sederhana, silahkan mencobannya dan semoga berhasil. Terima kasih.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar